Download Aplikasi Simulasi UNBK Offline SMA




Pada minggu ini pada tingkat SMA sedang melaksanakan Ujian Nasional Berbasis Komputer atau yang lebih akrab disebut dengan UNBK.


Kisi-kisi UN dan USBN tahun pelajaran 2017/2018 disusun oleh kemdikbud berdasarkan kriteria pencapaian kompetensi lulusan, standar isi, dan lingkup materi pada kurikulum yang berlaku, baik itu kurikulum 2006 (KTSP) dan kurikulum 2013. Kisi-kisi UN dan USBN memuat level kognitif dan lingkup materi.

Adapun file kisi-kisi UN dan USBN yang termuat di bawah ini adalah berdasarkan surat keputusan BNSP No: 0281/SKEP/BSNP/VIII/2017 tentang kisi-kisi USBN dan SK BNSP NO: 0282/SKEP/BSNPVIII/2017 tertanggal Selasa, 1 Agustus 2017. Jadi bisa dipastikan file kisi-kisi soal yang kalian download adalah file resmi dari kemdikbud. Hanya saja saya pisah berdasarkan mata pelajaran supaya kalian bisa memilih satu persatu sesuai yang kalian butuhkan.


Atau mungkin kalian ingin memahami kisi-kisi soal langsung dengan beberapa contoh soal dan gambaran pelaksanaan ujian nasional berbasis komputer, silahkan baca dan pahami artikel saya sebelumnya sebagaimana yang saya tautkan di bawah ini. 

Sama seperti tingkat SMP, untuk ujian nasional tingkat SMA juga ada 4 (empat) mata pelajaran yang di ujikan. Bedanya jika SMA ada mata pelajaran wajib dan pilihan. Di antaranya adalah sebagai berikut:
  • Mapel Bahasa Indonesia (wajib)
  • Mapel Bahasa Inggris (wajib)
  • Mapel Matematika Jurusan IPA (wajib)
  • Mapel Matematika Jurusan IPS (wajib)
  • Mapel Biologi (pilihan)
  • Mapel Fisika (pilihan)
  • Mapel Kimia (pilihan)
  • Mapel Geografi (pilihan)
  • Mapel Sosiologi (pilihan)
  • Mapel Ekonomi (pilihan)

Share this article :
+
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "Download Aplikasi Simulasi UNBK Offline SMA"

 
Copyright © 2014 Berbagi Bersama - All Rights Reserved - DMCA
Template By Kunci Dunia